Selasa, 29 November 2016

Cara Memutihkan Kulit Tubuh Menggunakan Yoghurt

Ladies, memang benar sekali jika sudah bukan menjadi rahasia lagi ya apabila memiliki jenis kulit yang putih dan bersih adalah impian dan idaman bagi setiap wanita, dan tak terkecuali dengan Anda sendiri kan ladies? Ya, dikarenakan hal ini akan dapat menambah daya tarik dalam setiap penampilan Anda semuanya ladies. Jadi, tak diherankan bila ada banyak sekali wanita yang berlomba-lomba untuk dapat melakukan sejumlah perawatan dengan cara memutihkan kulit tubuhnya hanya untuk mendapatkan kulit tubuh yang putih, bersih, mulus, dan juga sehat.

Akan tetapi yang paling disayangkan sekali, bahwasannya beberapa dari cara dalam memutihkan kulit tubuh tesebut ternyata juga harus dibarengi dengan biaya yang tidak sedikit, alias butuh uang yang cukup banyak. Padahal cara untuk memutuhkan kulit tubuh juga bisa dilakukan rumah lho ladies. Dan hasilnya pun juga tidak jauh berbeda dengan perawatan di salon maupun klinik kecantikan. Tapi bedanya di sini Anda hanya perlu bersabar Karena melakukan perawatan untuk memutihkan kulit tubuh dengan cara alami ini butuh waktu yang tidak sedikit tapi memberikan hasil yang luar biasa dan yang pasti aman untuk kesehatan kulit Anda.

Cara Memutihkan Kulit Tubuh Menggunakan Yoghurt

Memutihkan kulit tubuh dengan yoghurt

Seperti yang sudah kami singgung di atas bahwasannya cara memutihkan kulit tubuh di rumah dengan menggunakan bahan alami ini sangat aman serta tidak memiliki efek samping dalam kurun waktu lama. Dan apabila Anda memang tertarik maka Anda dapat segera mencoba salah satu cara memutihkan kulit tubuh tersebut dengan menggunakan yoghurt.

Di dalam yoghurt ini disebut-sebut banyak sekali mengandung segudang manfaat bagi kesehatan. Termasuk yang pasti saja untuk kecantikan kulit tubuh Anda. Yoghurt ini kaya akan kandungan asam laktat yang memiliki peranan penting sebagai komponen untuk proses pergantian kulit. Penggunaa yoghurt di setiap beberapa kali seminggu sebagai lulur badan bisa mengangkat sel-sel kulit mati serta meremajakan kulit, sehingga kulit Anda pun akan tampak lebih segar, cerah, dan pastinya juga lebih putih dari sebelumnya.

Dan untuk menggunakan yoghurt tersebut sebagai lulur juga sangat mudah sekali kok ladies, Anda di sini hanya cukup mengambil 10 sendok makan yoghurt kemudian meletakkannya ke dalam mangkuk. Kemudian campur 5 sendok makan madu murni ke dalamnya, aduk merata, dan oleskan campuran ini secara rata ke seluruh permukaan tubuh. Diamkan kurang lebih selama 15 menit lalu bilas tubuh Anda sampai bersih.

Baca juga: cara memutihkan kulit tubuh dengan garam

Demikian informasi tentang cara memutihkan kulit tubuh menggunakan yoghurt. Semoga saja bermanfaat.

Artikel Terkait


EmoticonEmoticon